Kenali Penyebab Mengapa Seseorang Suka Bohong dan Halu Kebablasan
bohong
Ilustrasi diam meminimalisir bercerita bohong (Sumber : Pixabay)

JOGJA, Jogjacorner.id- Saat berkomunikasi tak jarang, kita mengetahui, adanya indikasi-indikasi kebohongan dari ucapan mitra tutur. Dalam bahasa saat ini sering disebut Halu yang kebablasan.


Lalu pernahkan kita berfikir, apakah sebenarnya penyebab dari orang yang suka berbohong, dan apa saja ciri-ciri serta dampaknya bagi kesehatan ?


Melansir dari akun instagram@halodoc pada (23/11/2022), berikut beberapa alasan yang menyebabkan seseorang berbohong:

1. Menghindari konflik, atau situasi yang tidak menyenangkan.


2. Takut mengecewakan orang lain, sehingga berbohong dijadikan alasan untuk menjaga perasaannya. 


3. Ingin memanipulasi orang lain, demi memdapatkan keuntungan.


4. Ingin mendaatkan kesan baik atau pujian, serta agar disukai orang lain.



Kebanyakan, saat orang melakukn kebohongan, biasnya tidak terlihat. Namun, siapa sangka terdapat beberapa ciri-ciri orang berbohong, yaitu:

1. Posisi tubuh menutup diri

Biasanya saat berbucara, seseoranv cenderung lebih membungkukkan badan.


2. Terlihat melakukan gerakan tubuh yang tidak perlu, seerti menyembunyikan tangan, menggaruk-garuk hidung, sering berdehem, dan mengulum atau memonyongkan bibir.


3. Memberikan jawaban yang tidak konsisten, serta tidak daat bercerita drngan detail.


4. Sering mengulang pertanyaan, dengan tujuan mengulur waktu sebingga ia bisa memikirkan jawaban yang akan disampaikan.


5. Terlihat tidak yakin dan terkesan tidak nyaman


6. Menunjukkan ekspresi wajah atau respon yang tidk cocok dengan yang dikatakan


7. Tubuh berkeringat



Ternyata berbohong juga dapat mempengaruhi kondisi kesehatan seseorang, karena seseorng akan merasa terbebani sexara fisik dan emosional, sehingga daam jngka panjang kondisi ini akn menyebablan stres. Stres yang dialami juga dapat memicu terjadinya berbagai masaah kesehatan, seperti telnn darah tinggi, obesitas, gangguan kecemasan, depresi, hingga kanker. 



Untuk itu, sebaiknya hindarilah kebiasaan berbohong, meski dengan maksud dan tujuan yang baik. Karena kesehatan mental juga sangat penting.